Jakarta, Situsenergi.com Pemerintah segera mulai membangun jaringan pipa gas ruas Dumai – Sei Mangkei tahun ini. Ditargetkan proyek ini bisa rampung pada 2027 mendatang. Arifin Tasrif, Menteri ESDM menyatakan jaringan pipa tersebut berperan sangat penting untuk menjamin cadangan gas yang baru ditemukan seperti di wilayah Andaman bisa termonetisasi. “Tahun... Read more
Jakarta, Situsenergi.com Subholding Gas PT Pertamina (Persero), PT PGN Tbk akan terus berinisiatif dalam membangun infrastruktur guna memperluas jaringan gas bumi ke berbagai wilayah. Ke depan inisiatif PGN adalah akan mengembangkan infrastruktur beyond pipeline agar dapat melayani kebutuhan gas bumi di lokasi yang jauh dari jaringan pipa gas bumi.... Read more
Jakarta, Situsenergi.com PT Pertamina Gas (Pertagas) melalui kerja sama operasi (KSO) dengan PT Rukun Raharja Tbk berhasil menyelesaikan proyek pipa minyak Blok Rokan, Riau, dan sukses melakukan uji coba penyaluran minyak perdana (first oil in) dari Duri Crude CGS10 ke Stasiun Meter Dumai. Menurut CEO Subholding Gas PT PGN... Read more