Logo SitusEnergi
Perusahaan Tambang Ini Sukses Bukukan Laba Bersih USD221,08 Juta
Jakarta, Situsenergi.com PT Vale Indonesia Tbk atau INCO mencetak laba bersih senilai USD221,08 juta di periode yang berakhir September 2023 (tidak diaudit). Capaian ini setara kenaikan 31,30 persen jika dibandingkan dengan periode yang sama di tahun sebelumnya (yoy) sebesar USD168,38 juta. Berdasarkan laporan keuangan perusahaan, kenaikan laba tersebut ditopang... Read more
Pendapatan Dan Laba Bersih Vale Indonesia Kompak Menguat Di Semester I 2023
Jakarta, Situsenergi.com PT Vale Indonesia Tbk mencetak laba bersih pada semester I 2023 sebesar USD168,52 juta atau naik 12,01 persen jika dibandingkan dengan periode yang sama di tahun sebelumnya (year on year/ yoy) dari semula USD150,45 juta. Mengacu dari laporan keuangan perusahaan, tercatat pada periode ini pendapatan Grup juga... Read more
Vale Indonesia Siap Suplai Bahan Baku Baterai Kendaraan Listrik Nasional
Jakarta, Situsenergi.com PT Vale Indonesia Tbk komitmen untuk mendukung pengembangan ekosistem kendaraan listrik di Indonesia melalui penyediaan baku baterai. Manajemen kini sedang menggarap pengembangan dua blok tambang nikel Bahadopi di Kabupaten Morowali, Sulawesi Tengah dan Pomalaa di Kabupaten Kolaka, Sulawesi Tenggara. Perseroan juga sedang melengkapi fasilitas pengolahan nikel di... Read more
Kinerja Bisnis Vale Indonesia di Kuartal I 2021 Lesu
Jakarta, Situsenergi.com Vale Indonesia Tbk (INCO) mencatatkan kinerja kurang impresif di triwulan II 2021. Hal ini ditandai dengan penurunan laba positif sebesar AS$25,1 juta atau turun dibandingkan capaian pada triwulan I 2021 sebesar AS$33,7. Namun secara kumulatif, capaian laba di triwulan I dan II 2021 (semester I) sebesar AS$58,8... Read more