Logo SitusEnergi
Momentum WWF ke-10, PLN Tingkatkan Kinerja ESG dan Keberlanjutan Lewat Water Management
Nusa Dua, situsenergi.com PT PLN (Persero) berkomitmen menerapkan tata kelola air sebagai implementasi prinsip Environment, Social, and Governance (ESG) di perseroan. Upaya-upaya ini menitikberatkan pada cara kerja yang berkelanjutan dan aspirasi untuk menjadi perusahaan yang lebih tangguh. Selaras dengan semangat tata kelola air yang digaungkan pada World Water Forum... Read more