Jakarta, situsenergi.com Empat tahun pasca restrukturisasi organisasi dan bisnis, pada periode tahun 2020 hingga akhir tahun 2023, aset Pertamina tumbuh signifikan hingga 32 persen, yakni menjadi USD 91,1 miliar atau setara Rp1.390 triliun pada akhir tahun 2023. Peningkatan aset ini diharapkan terus bertumbuh, seiring dengan kenaikan operasional Pertamina di... Read more
Jakarta, situsenergi.com Presiden Joko Widodo secara resmi membuka Indonesia International Sustainability Forum (IISF) 2024 di Jakarta Convention Center pada Kamis (5/9). Dalam acara tersebut, PT PLN (Persero) memaparkan komitmennya dalam transisi energi untuk mencapai Net Zero Emissions (NZE) pada tahun 2060 kepada para delegasi dunia yang hadir. Dalam sambutannya,... Read more
Jakarta, situsenergi.com Dalam rangka mewujudkan emisi nol bersih atau net zero emission (NZE), Indonesia mengajukan sistem energi bersih yang terintegrasi, sektor transportasi, dan efisiensi energi untuk semua sektor menjadi tiga inisiatif strategis. Hal ini disampaikan Menteri Perekonomian Airlangga Hartarto saat membuka Asia Zero Emission Community (AZEC) 2nd Ministerial Meeting... Read more
Jakarta, situsenergi.com Presiden Joko Widodo mengajak seluruh pihak untuk memitigasi perubahan iklim. Hal ini penting untuk tetap menjaga kualitas kehidupan, serta menghindari bencana alam maupun krisis pangan. “Saya sangat mengapresiasi, sangat menghargai kepedulian dari tokoh masyarakat, dari masyarakat sipil terhadap hal yang berkaitan dengan lingkungan dan mengatasi dampak perubahan... Read more
Jakarta, situsenergi.com Guna mendorong transisi energi dan mencapai Net Zero Emissions (NZE) pada 2060 atau bahkan lebih cepat, PT PLN (Persero) terus berkolaborasi salah satunya melalui pengembangan teknologi guna menekan angka emisi di Indonesia. Hal ini disampaikan dalam sesi diskusi Road to PLN Investment Days 2024 bertema “Powering the... Read more
Bandar Lampung, Situsenergi.com PT PLN (Persero) langsung menambah pembangkit Energi Baru Terbarukan (EBT) di awal tahun 2024 ini. PLN mengoperasikan dua unit Pembangkit Listrik Tenaga Minihidro (PLTM) Besai Kemu berkapasitas 2 x 3,5 Megawatt (MW) di Kecamatan Banjit, Way Kanan, Lampung mulai Senin (8/1). Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo... Read more
Jakarta, situsenergi.com PT PLN (Persero) terus mengakselerasi pengembangan Energi Baru Terbarukan (EBT) untuk mendukung agenda transisi energi di Indonesia. Sebagai bentuk nyata, pada tahun 2023 PLN telah menyelesaikan 28 pembangkit EBT baru, program dedieselisasi dengan pembangunan jaringan transmisi dan jaringan distribusi hingga pengembangan green hydrogen. Menurut Direktur Utama PLN... Read more
Jakarta, situsenergi.com PT PLN (Persero) sepakati kerja sama Renewable Energy Certificate (REC) sebesar 90 Gigawatt hour (GWh) dengan Coca-Cola Europacific Partners (CCEP) Indonesia. Kolaborasi tersebut ditandai dengan penandatanganan Perjanjian Jual Beli melalui layanan Green Energy As Services REC sebanyak 90.211 unit hingga tahun 2025. REC merupakan layanan PLN berupa... Read more
Mandalika, Situsenergi.com PT PLN (Persero) menghadirkan 5 Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) pada perhelatan MotoGP Mandalika 2023. Hal ini juga menjadi bukti kesiapan PLN dalam mendukung penggunaan kendaraan listrik dan mendukung perubahan menuju energi bersih demi mencapai Net Zero Emissions (NZE) 2060. Salah satu Crew Dorna Sports selaku... Read more