Jakarta, situsenergi.com PT PLN Energi Primer Indonesia (PLN EPI) terus mempercepat transisi energi dengan mendirikan perusahaan joint venture (JV) bernama PT Sulawesi Maluku LNG. Perusahaan ini bertujuan untuk mendukung proyek gasifikasi pembangkit listrik di Klaster Sulawesi Maluku, menggantikan bahan bakar minyak (BBM) berbasis impor dengan gas alam cair (LNG)...
Read more