Logo SitusEnergi
Jangan Kuatir Pak Erick, PLN Takkan Bernasib Sama Dengan Garuda!
Jakarta, Situsenergi.com PT. PLN (Persero) disebut tidak akan bernasib sama seperti PT. Garuda Indonesia Tbk, meski sama-sama punya utang segunung. Sebagaimana diketahui, utang PLN sebesar Rp500 triliun, sedangkan Garuda sebesar Rp70 triliun. Hal itu disampaikan oleh Direktur Eksekutif Energy Watch, Mamit Setiawan, saat dihubungi Situsenergi.com, Sabtu (10/7/2021). “Saya melihatnya... Read more
Konsumsi Listrik Menurun, Skema Take Or Pay Jadi Beban PLN
Jakarta, Situsenergi.com Isu tentang utang PT PLN (Persero) kembali muncul dan jadi pembicaraan publik. Bahkan Menteri BUMN Erick Thohir, sangat mencemaskan jika nasib PLN sama dengan Garuda Indonesia, karena utang PLN yang terus menggunung. Situasi tersebut, Direktur Eksekutif Energy Watch, Mamit Setiawan membenarkan bahwa PLN saat ini sedang dalam... Read more