Jakarta, situsenergy.com Di tengah pandemi Covid-19, sejumlah UMKM binaan Pertamina masih tetap berproduksi, di antaranya Yaya Nurcahya (40 tahun), pemilik bengjel las Kurnia Jaya di Jalan Margasatwa, Kecamatan Cilandak, Jakarta Selatan. Di bengkelnya itu puluhan wastafel portabel berjajar di Jalan Margasatwa, Kec Cilandak, Jakarta Selatan, tepat di depan sebuah bengkel... Read more