Jakarta, Situsenergi.com Linde Indonesia siap menyediakan pasokan gas industri dengan kemurnian tinggi untuk industri pertambangan PT Freeport Indonesia, yang ditandai penandatanganan perjanjian kerja sama kedua pihak. Menurut President Director Linde Indonesia, Filipina dan Vietnam Vinayak Kembhavi, Linde akan menginvestasikan senilai lebih dari 100 juta dollar AS yang mencakupi pembangunan,... Read more
Jakarta, Situsenergi.com PT AKR Corporindo Tbk (AKRA) mengkonfirmasi bahwa perusahaan tambang besar, PT Freeport Indonesia (PTFI) menambah sewa lahan di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Java Integrated Industrial & Port Estate (JIIPE) Kabupaten Gresik, Jawa Timur yang dikelolanya. Penambahan sewa lahan ini terkait erat dengan rencana PTFI membangun smelter. Suresh... Read more
Jakarta, situsenergi.com Pemerintah menyatakan bahwa kedepan akan membangun pabrik pemurnian tambang mineral (smelter) di Papua. Rencana ini disampaikan sebagai jawaban atas kegelisahan banyak pihak khususnya masyarakat Papua terkait dengan pembangunan smelter untuk tambang PT Freeport Indonesia (PTFI) yang justru malah dibangun di Gresik, Jawa Timur. Menteri Investasi / Kepala... Read more