Logo SitusEnergi
PHE dan Pertamedika IHC Tingkatkan Kualitas Gizi Ibu dan Anak di Wilayah Terdampak Peristiwa YYA
Karawang, Situsenergy.com Sejak pagi, suasana Posyandu Dusun Pisangan, Desa Cemarajaya, Kecamatan Cibuaya, Kabupaten Karawang riuh rendah dengan suara anak-anak balita dan ibu hamil. Hari ini, Sabtu (21/9), mereka mendapatkan pemeriksaan dan penyuluhan kesehatan serta makanan tambahan bergizi dari Pertamina Group. Salah satu penerima bantuan, Sri (30) mengaku sangat senang... Read more