Jakarta, situsenergi.com Dalam rangka mendukung kelancaran arus mudik dan balik Lebaran 2025, PT Pertamina (Persero) mendirikan Posko Mudik di dua pelabuhan strategis: Pelabuhan Semayang, Balikpapan dan Pelabuhan Pare-Pare, Sulawesi Selatan. Inisiatif ini merupakan bentuk komitmen Pertamina bersama BUMN lainnya untuk memastikan masyarakat dapat mudik dengan aman dan nyaman. Vice...
Read more