Logo SitusEnergi
Tanpa Hambatan, Pembangunan PLTU Cirebon Capai 61 Persen
Jakarta, Situsenergy.com PT Cirebon Power, sebuah perusahaan independen power producer (IPP) memastikan pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Cirebon II berjalan sesuai rencana. Progres pembangunan pembangkit berkapasitas 2 1.000 MW ini sudah mencapai 61 persen. Presiden Direktur Cirebon Power Hisahiro Takeuchi, mengatakan meski jarang ditemui kendala diharapkan peran aktif... Read more