Logo SitusEnergi
Suntik Dana Rp1,9 Triliun, Pertamina NRE Bidik Dominasi Pasar Energi Terbarukan Regional
Jakarta, Situsenergi.com Langkah berani diambil Pertamina New & Renewable Energy (Pertamina NRE) untuk memperkuat posisi Indonesia dalam peta transisi energi hijau kawasan. Tak tanggung-tanggung, perusahaan energi terbarukan milik Pertamina ini menyuntik dana segar senilai US$120 juta atau sekitar Rp1,9 triliun ke perusahaan asal Filipina, Citicore Renewable Energy Corporation (CREC).... Read more
Toba Fokus pada Percepatan Proyek 35.000 MW
Jakarta, situsenergy.com PT Toba Bara Sejahtra Tbk (TOBA), akan memfokuskan bisnisnya pada proyek percepatan pembangkit listrik 35.000 megawatt (MW). Tak tanggung-tanggung, perusahaan batu bara yang satu ini menargetkan pendapatan dari bisnis pembangkit listrik sebesar 50% pada 2020. Direktur Keuangan Toba Bara, Pandu Sjahrir, di Jakarta, Senin (9/10), mengatakan, pihak... Read more