Logo SitusEnergi
Pemerintah Turunkan Target Proyek 35.000 MW
Serang, situsenergy.com Pemerintah menurunkan target penyelesaian proyek pembangkit listrik 35.000 megawatt (MW). Alasannya, selain menyesuaikan target pertumbuhan ekonomi, juga untuk menjaga kondisi keuangan PT PLN (Persero). “Dulu hitungan kita kan sesuai dengan pertumbuhan ekonomi. Kalau terlalu over, PLN bayar apanya. Cicilannya juga berat. Oleh karena itu disesuaikan kebutuhannya, dihubungkan... Read more