Jakarta, situsenergi.com Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan, bahwa guna memastikan tambahan anggaran sebesar Rp 350 triliun yang telah disetujui DPR untuk membayarkan subsidi dan kompensasi energi tahun ini bisa mencukupi maka PT Pertamina (Persero) harus mengendalikan volume penyaluran Bahan Bakar Minyak (BBM) yang disubsidi. Menurut Sri Mulyani, permintaan terhadap... Read more
Riau, Situsenergi.com Menteri Keuangan Republik Indonesia, Sri Mulyani, mengunjungi Pusat Konservasi Gajah binaan PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) di Minas, Kamis (24/3/2022). Kegiatan tersebut merupakan rangkaian program dari kunjungan Menteri Keuangan ke Wilayah Kerja (WK) Rokan. Pada kesempatan tersebut juga dilaksanakan penyerahan bantuan berupa peralatan pendukung dan perbaikan fasilitas... Read more
Jakarta, Situsenergi.com Menteri Keuangan Sri Mulyani mengungkapkan, bahwa dukungan untuk menaikkan produksi minyak nasional tidak hanya harus dilakukan dari sisi fiskal saja tetapi juga peningkatan investasi di industri hulu migas. Sementara dalam meningkatkan produksi minyak juga dibutuhkan kepastian kontrak industri, efisiensi dan pemanfaatan teknologi sekaligus transparansi tata pemerintahan yang... Read more