Logo SitusEnergi
Gandeng Astra, KESDM Tingkatkan Peran Perempuan dalam Transisi Energi
Jakarta, Situsenergi.com Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (KESDM) menggandeng PT Astra International sebagai upaya meningkatkan peran perempuan dalam proses transisi energi di Indonesia. Menurut Direktur Aneka Energi dan Energi Terbarukan KESDM Andriah Feby Misna, saat ini banyak perempuan telah mengisi pos-pos penting di pemerintahan termasuk Kementerian ESDM. “Pada... Read more
KESDM Lakukan Lelang proyek Pipa Gas Cisem, Inas Zubir Sebut Menyalahi Aturan
Jakarta, Situsenergi.com Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (KESDM) melakukan proses lelang konstruksi terhadap proyek pipa gas transmisi ruas Cirebon – Semarang (Cisem). Dalam pengumuman lelang disebutkan bahwa proyek tersebut akan dimulai pada tahun anggaran 2022, dengan nilai proyek mencapai Rp1,14 triliun. Proyek tersebut juga rencananya mencakup pembangunan pipa... Read more
Kejar Target 1 Juta BOPD, KESDM dan SKK Migas Identifikasi Profil Produksi
Jakarta, Situsenergi.com Direktorat Jenderal (Ditjen) Migas Kementrian ESDM bersama SKK Migas dan Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) telah mengidentifikasi profil produksi yang direncanakan dari masing-masing KKKS dan diketahui bahwa pada tahun 2030 total produksi minyak sekitar 1 juta barel per hari (BOPD). “Tim dari Ditjen Migas sudah mengkonfirmasi ke... Read more
Pasca Terbitnya PP No.96/2021, KESDM Lakukan Penataan Kegiatan Pertambangan
Jakarta, Situsenergi.com Pemerintah selalu mengedepankan fungsi lingkungan alam dan fungsi sosial masyarakat dengan manfaat ekonominya. Tantangan yang akan dihadapi industri pertambangan akan semakin meningkat ke depan. Demikian dikatakan dalam sambutannya pada penyerahan penghargaan Prestasi Penerapan Kaidah Teknik Pertambangan Mineral dan Batubara yang Baik Tahun 2021 dikutip dari laman Kementerian... Read more
Kementrian ESDM Sebut Ada Delapan Strategi untuk Bangun Kelistrikan Nasional
Jakarta, Situsenergi.com Pemerintah mengklaim memiliki delapan strategi dalam membangun kelistrikan nasional mulai dari penyederhanaan regulasi hingga pengembangan teknologi smart grid. “Strategi pertama adalah menarik investasi sektor energi baru terbarukan. Pemerintah telah merevisi peraturan untuk menyederhanakan proses pengadaan dan membuat skema bisnis menjadi lebih terbuka. Saat ini kami sedang memfinalkan... Read more
Nantinya Pengembangan PLTS Tidak Terisi Oleh Barang Impor
Jakarta, situsenergi.com Direktur Aneka Energi Baru dan Terbarukan (EBT) Kementerian ESDM Chrisnawan Anditya mengatakan, pengembangan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) menjadi sinyal untuk mendorong pengembangan industri modul surya dalam negeri yang kini hanya 17 unit dengan kapasitas 525 GW. Sementara pemerintah menargetkan angka kapasitas listrik surya mencapai 3,6 GW... Read more
Kementrian ESDM Catat Potensi Cadangan Gas Nasional Capai 62,4 TCF
Jakarta, Situsenergi.com Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (KESDM) mencatat potensi cadangan gas nasional mencapai 62,4 triliun kaki kubik (TCF) dengan cadangan terbukti 43,6 TCF yang dapat diproduksikan selama 20 tahun ke depan. Menurut Direktur Jenderal Minyak dan Gas Bumi Kementerian ESDM Tutuka Ariaji, dari total potensi gas tersebut,... Read more
Jamin Keselamatan Manusia, KESDM Tetapkan Batas Ruang Bebas
Jakarta, Situsenergi.com Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (KESDM) menetapkan bahwa ruang bebas adalah ruang yang dibatasi oleh bidang vertikal dan horisontal di sekeliling dan di sepanjang konduktor jaringan transmisi tenaga listrik yang tidak boleh ada benda di dalamnya. Direktur Jenderal Ketenagalistrikan Kementerian ESDM Rida Mulyana mengatakan, syarat itu... Read more
Tambang Emas Martabe Tegaskan Komitmen Lestarikan Keanekaragaman Hayati
Jakarta, Situsenergi.com PT Agincourt Resources (PTAR), pengelola Tambang Emas Martabe menegaskan komitmen untuk terus berkontribusi terhadap pelestarian keanekaragaman hayati yang ada di sekitar wilayah operasional tambang. Beberapa di antaranya yakni melalui kajian yang bekerja sama dengan para ahli dan peneliti lingkungan independen, pelaksanaan Kode Praktik Pengelolaan Keanekaragaman Hayati dan... Read more
Program Konversi LPG bagi Nelayan dan Petani Berlanjut
Jakarta, Situsenergi.com Pertamina kembali melanjutkan program konversi bahan bakar minyak (BBM) ke bahan bakar gas atau LPG bagi nelayan dan petani untuk tahun 2021. Komitmen Pertamina ini tertuang dalam penandatangan pelaksanaan pekerjaan konversi BBM ke LPG oleh PT Pertamina Patra Niaga selaku Sub Holding Commercial & Trading PT Pertamina... Read more