Logo SitusEnergi
Masyarakat Diajak Transisi ke Pertalite, Pemerintah Bakal Hapus BBM Premium?
Jakarta, Situsenergi.com Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) terus mendorong masyarakat untuk melakukan transisi penggunaan BBM dari premium ke pertalite. Hal ini mengisyaratkan pemerintah akan menghapus BBM jenis premium dari pasaran. Direktur Pembinaan Usaha Hilir Minyak dan Gas Bumi Kementerian ESDM, Soerjaningsih mengatakan, pengalihan bahan bakar ini dimaksudkan... Read more
SKK Migas dan ESDM Pantau Kesiapan Industri Penunjang Di Serang
Jakarta, situsenergi.com Dalam rangka mendukung program pemerintah tentang kandungan kapasitas nasional atau  Tingkat Komponen dalam negeri (TKDN) di Industri hulu minyak dan Gas bumi, SKK Migas dan Tim Direktorat Jendral minyak dan gas bumi meninjau langsung pabrik pembuat valve (katup-red) di Serang, Provinsi Banten. Wakil Kepala SKK Migas, Fatar... Read more
RUU Migas Akan Dibahas Di 2022
Jakarta, situsenergi.com Kepala Badan Legislatif (Baleg) DPR Supratman Andi Agtas menyampaikan RUU Migas akan menjadi inisiatif DPR, sehingga masuk salah satu RUU yang akan dibahas di tahun 2022. Lebih lanjut, Supratman menyampaikan bahwa memang RUU Migas tidak masuk dalam daftar 40 RUU Prolegnas yang memang menjadi carry over tahun... Read more
Cadangan Batubara Melimpah, ESDM Ingatkan Industri Gunakan Teknologi Terkini
Jakarta, Situsenergi.com Kementerian ESDM menyatakan bahwa batubara masih akan menjadi sumber energi utama hingga 2030 mendatang. Diperkirakan porsi penggunaan batubara masih mencapai 59 – 67 persen dari bauran energi nasional. Artinya pangsa pasar batubara kedepan minimal hingga tahun 2030 masih sangat cerah. Direktur Pembinaan Pengusahaan Batubara Ditjen Mineral dan... Read more
Kalau Pandemi Terus Melandai, Begini Kata ESDM
Jakarta, situsenergi.com Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mengkaji untuk menetapkan tarif adjustment tahun 2022 bagi 13 golongan pelanggan listrik PLN. Tarif adjusment ini akan berlaku 6 bulan. Direktur Jenderal Ketenagalistrikan Kementerian ESDM, Rida Mulyana, mengatakan penetapan kompensasi tarif listrik ini disebutkan telah disepakati antara pemerintah dan Dewan... Read more
2021 KESDM Targetkan Peningkatan Investasi di Sektor Migas USD 16 Miliar
Jakarta, Situsenergi.com Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif menyatakan, dalam upaya pemulihan ekonomi pascapandemi Covid-19 yang menghantam industri migas, pemerintah menargetkan peningkatan investasi pada 2022 dengan kontribusi subsektor migas mencapai USD 16 miliar. “Peningkatan investasi tersebut perlu didukung usaha peningkatan operasi yang baik, tidak ada kecelakaan... Read more
Mau Tutup Tahun, Porsi EBT Tetap Masih Rendah
Jakarta, situsenergi.com Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menyebutkan bauran energi baru terbarukan (EBT) hingga kuartal III 2021, belum mencetak kinerja yang menggembirakan. Sekretaris Direktorat Jenderal EBTKE Kementerian ESDM, Sahid Junaidi mengatakan, porsi bauran EBT di dalam negeri di kuartal III 2021 baru mencapai 0,3 persen dari total... Read more
Kadin Minta Aspebindo Pertahankan Pasokan Batubara
Jakarta, Situsenergi.com Wakil Ketua Umum Bidang Asosiasi dan Himpunan Kadin Indonesia, Wisnu W. Pettalolo, menegaskan bahwa pemasok batubara tidak boleh terlalu terpengaruh dengan wacana pemerintah yang ingin menghapus PLTU dan digantikan dengan EBT. Sebab faktanya hingga saat ini batubara masih menjadi komoditas utama untuk PLTU. Kamar Dagang dan Industri... Read more
Anggota Komisi VII : Terbakarnya Tangki Kilang, Pemerintah Harus Beri Pembelajaran Bagi Manajemen
Jakarta, Situsenergi.com Anggota Komisi VII DPR-RI dari Fraksi PDIP, Herman Heri mencurigai insiden kebakaran Tangki 36 T-102 Kilang RU IV Cilacap, bukanlah suatu musibah melainkan ada unsur keteledoran, bahkan kesengajaan atau sabotase. Hal itu disampaikan Herman kepada Situsenergi.com, saat dihubungi melalui pesan singkat, Jumat (19/11/2021). Atas kejadian itu, Herman... Read more
Kejar Target NZE, ESDM Tak Terbitkan Izin PLTU Baru
Jakarta, Situsenergi.com Kementerian ESDM memastikan tidak akan membuka peluang kontrak pembangunan pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) batubara. Hal ini sejalan dengan komitmen pemerintah untuk menuju ke zero nett emission (NZE) dan mengurangi efek gas rumah kaca (GRK) sebesar 29 persen – 41 persen di tahun 2030 mendatang. Staf Khusus... Read more