Logo SitusEnergi
Jadi Penggerak Ekonomi Kerakyatan dalam Transisi Energi, PLN Sabet Penghargaan di Detikcom Awards 2024
Jakarta, situsenergi.com PT PLN (Persero) meraih penghargaan kategori Inovasi Tata Kelola (Good Governance) dengan predikat ‘Terdepan sebagai Penggerak Ekonomi Kerakyatan dalam Transisi Energi’ pada ajang Detikcom Awards 2024 (17/10). Penghargaan ini diberikan atas keberhasilan PLN dalam Program Pengembangan Ekosistem Biomassa Berbasis Ekonomi Kerakyatan dan Pertanian Terpadu yang telah melibatkan... Read more