Jakarta, Situsenergi.com Rapat umum pemegang saham (RUPS) yang dilakukan oleh Kementerian BUMN terkait dengan merger akhirnya menunjuk Arif Suhartono sebagai direktur utama PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo. Adapun proses merger atau penggabungan PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) I, II, III, dan IV telah disahkan hari ini, seiring telah disetujuinya... Read more