Logo SitusEnergi
APBI Tak Terkejut Dengan Keputusan Negara G7 Untuk Kurangi Konsumsi Batubara
Jakarta, Situsenergi.com Asosiasi Pertambangan Batu Bara Indonesia (APBI), mengaku tak terkejut dengan keputusan Kelompok negara-negara maju yang tergabung dalam G7 yang akan mempercepat transisi menuju penggunaan energi bersih. Mereka bersepakat untuk menghentikan dukungannya untuk mengurangi penggunaan batubara sebagai sumber energi utama. Direktur Eksekutif APBI, Hendra Sinadia, mengatakan, keputusan negara... Read more