Logo SitusEnergi
PTBA dan PT KAI Logistik Tandatangani Kerjasama Jasa Bongkar Muat Batubara di Terminal Kramasan Sumsel
Jakarta, situsenergi.com PT Bukit Asam Tbk (PTBA) dan anak usaha PT Kereta Api Indonesia, KAI Logistik, menandatangani perjanjian jasa bongkar muat batu bara di Terminal Batu Bara Kramasan, Sumatera Selatan. Direktur Sumber Daya Manusia (SDM) PTBA Suherman, berharap kerja sama ini akan meningkatkan keandalan angkutan batu bara, sehingga dapat... Read more
Jaga Suplai Bahan Baku Minerba, Kementerian ESDM: Perlu Eksplorasi Sumber Daya di Sisi Hulu
Jakarta, situsenergi.com Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menyampaikan diperlukan eksplorasi sumber daya dari sisi hulu supaya tetap menjaga suplai bahan baku mineral dan batu bara (minerba) bagi industri yang tengah melakukan hilirisasi di sektor tersebut. Menurut Subkoordinator Pengembangan Investasi dan Kerja Sama Sektor Batu Bara Kementerian ESDM... Read more
RI Percepat Pengembangan Hidrogen
Jakarta, situsenergi.com Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mendorong pengembangan hidrogen sebagai salah satu sumber energi bersih alternatif dalam upaya transisi energi. Sejalan dengan strategi hidrogen nasional, hidrogen akan berperan dalam mendukung pengembangan EBT, mendukung capaian dekarbonisasi, dan sebagai komoditas ekspor. Direktur Jenderal Energi Baru, Terbarukan, dan Konservasi... Read more
Penjualan Batubara RMK Energy Melonjak, Bukti Permintaan Pasar Internasional Masih Tinggi
Jakarta, situsenergi.com PT RMK Energy Tbk mampu menjual 1,76 juta metrik ton (MT) batubara hingga Agustus 2024 atau meningkat sebesar 12,4 persen secara tahunan (YoY). Pertumbuhan volume penjualan batubara ini ditopang oleh pertumbuhan produksi batubara pada tambang pihak ketiga dan tambang milik sendiri. Direktur Utama Perseroan, Vincent Saputra mengatakan... Read more
Menteri ESDM Optimis RI Bisa Beri Kontribusi Wujudkan NZE 2060
Jakarta, situsenergi.com Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia optimistis bahwa Indonesia bisa memberikan kontribusi besar dalam mewujudkan nol emisi karbon (net zero emissions/NZE) secara global. Pasalnya, Indonesia memiliki potensi besar untuk memaksimalkan pemanfaatan energi hijau, dengan sumber daya energi terbarukan yang melimpah. Hal ini disampaikan Bahlil di... Read more
Star Energy Geothermal Komitmen Tingkatkan Kapasitas Terpasang
Jakarta, situsenergi.com Star Energy Geothermal (SEG), anak usaha PT Barito Renewables Energy Tbk komitmen untuk meningkatkan kapasitas terpasangnya. Hendra Tan, CEO Barito Renewables mengatakan inisiatif strategis ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas SEG melalui proyek retrofitting dan penambahan kapasitas baru. Dengan penambahan kapasitas ini juga diharapkan dapat mendukung upaya Indonesia... Read more
Pefindo Tetapkan Rating Petrosea Di Level “idA+”
Jakarta, situsenergi.com PT Petrosea Tbk memperoleh rating “idA+” dengan outlook stabil dari PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo). Peringkat tersebut diberikan berdasarkan data dan informasi dari perusahaan serta laporan keuangan audit per 30 Juni 2024 dan laporan keuangan audit per 31 Desember 2023. “Hasil pemeringkatan ini merupakan cerminan dari fundamental... Read more
Komitmen Jaga Ketahanan Energi Nasional, FSPPB Dan ISC Lemhanas Taken MoU
Jakarta, situsenergi.com Federasi Serikat Pekerja Pertamina Bersatu (FSPPB) menandatangani dokumen kerjasama (Memorandum of Understanding/ MoU) dengan Ikatan Alumni Strategic Center (ISC) Lembaga Pertahanan Nasional (ISC Lemhanas) terkait upaya penyatuan program dan misi menjaga ketahanan energi nasional. Dokumen MoU ini ditandatangani langsung oleh Presiden FSPPB, Arie Gumilar dan Ketua ISC... Read more
Partisipasi dI IEE Series 2024, Castrol Indonesia Perkuat Kehadiran dan Komitmen di Sektor Pertambangan
Jakarta, situsenergi.com Castrol Indonesia dengan bangga mengumumkan fokus terbarunya dalam mendukung sektor pertambangan di Indonesia melalui partisipasi dalam Indonesia Energy & Engineering (IEE) Series 2024, yang akan berlangsung di Jakarta International Expo, Kemayoran, pada tanggal 11-14 September 2024. Sebagai salah satu ajang pameran terbesar di Asia Tenggara, ajang ini... Read more
Pacu Dekarbonisasi, Pemerintah RI Tawarkan Hilirisasi Sektor Batu Bara kepada China
Jakarta, situsenergi.com Guna memacu dekarbonisasi, sekaligus menurunkan gas rumah kaca, Pemerintah Indonesia menawarkan pengembangan produk turunan (hilirisasi) di sektor batu bara kepada China, seperti peningkatan kualitas, briket batu bara (coal briquettes), pembuatan kokas (cokes making), dan batu bara cair (coal liquefaction). Menurut Pelaksana Tugas (Plt) Direktur Jenderal Mineral dan... Read more