Home ENERGI Menteri ESDM Lantik Pejabat di Lingkungan SKK Migas
ENERGI

Menteri ESDM Lantik Pejabat di Lingkungan SKK Migas

Share
Share

Jakarta, situsenergy.com

Dua posisi penting di lingkungan Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Migas (SKK Migas), yakni Sekretaris dan Deputi Keuangan dan Monetisasi, diisi oleh masing-masing Murdo Gantoro, S.E, dan  Arief Setiawan Handoko.

“Menteri ESDM Ignasius Jonan, hari ini, Kamis (4/4) telah melantik dua orang Pejabat di Lingkungan Satuan SKK Migas,” kata SiaranPers Kementerian ESDM yang diterima di Jakarta, Kamis (04/4/2019).

Pejabat yang dilantik adalah Murdo Gantoro, S.E sebagai Sekretaris SKK Migas, dan Arief Setiawan Handoko sebagai Deputi Keuangan dan Monetisasi SKK Migas

Dijelaskan pula, sebelum menduduki posisi barunya, Murdo Gantoro, S.E adalah Inspektur V, Inspektorat Jenderal Kementerian ESDM, sedangkan Arief Setiawan Handoko sebelumnya menduduki posisi Sekretaris SKK Migas. (Mul)

Share

Leave a comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Related Articles

PNBP ESDM Tembus Rp138,37 T di 2025, Bahlil: Harga Turun Bukan Halangan

Jakarta, situsenergi.com Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mencatat kinerja positif...

Hub Biomassa Tasikmalaya–Ciamis Diresmikan, Perkuat Ketahanan Energi Lokal

Jakarta, situsenergi.com Direktur Bioenergi PT PLN Energi Primer Indonesia (PLN EPI) Hokkop...

Kado Tahun Baru! Harga Pertamax Turun, Ini Daftar Lengkap BBM Pertamina

Jakarta, situsenergi.com PT Pertamina (Persero) membuka awal 2026 dengan menurunkan harga bahan...

PLTS Percontohan Diluncurkan Di Pulau Sembur

Batam, Situsenergi.com Kementerian Koperasi bersama Pertamina melalui Pertamina NRE meluncurkan Pembangkit Listrik...